Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

3 Fungsi Utama Zat Protein

Protein adalah yang sangat penting bagi tubuh. Protein berasal dari bahasa Yunani yang artinya adalah menempati urutan pertama dan sering disebut juga dengan putih telur.

Bukan tanpa alasan, soalnya putih telur ini berasal dari bahasa Belanda "Eiwit" yang berarti putih
. Untuk pertama kalinya protein memang ditemukan dalam putih telur.

Namun beberapa waktu kemudian, protein bukan saja hanya terdapat dalam putih telur, namun di beberapa makanan lainnya juga terdapat zat protein.






Berikut ini ada tiga fungsi utama dari protein.

1. Sebagai zat pembangun.

Untuk pertumbuhan terutama anak, yang baru saja sembuh dari sakit.

2. Sebagai zat pengatur.

Misalnya mengatur keseimbangan zat asam dan basa dalam tubuh.

3. Sebagai zat tenaga.

Ada unsur karbon di dalamnya, sehingga dapat pula berperan untuk tenaga.

Itulah tiga fungsi utama dari protein.

Posting Komentar untuk "3 Fungsi Utama Zat Protein"